Seringkali anda bermain poker tetapi anda bukannya untung tapi malah buntung. Ya, itu sebenarnya merupakan suatu hal yang sudah umum. Permainan poker bukanlah permainan yang hanya mementingkan keberuntungan/hoki anda saja. Namun ada banyak faktor seperti mental, teknik bermain, dan masih banyak lagi.
Ada beberapa tips dan trik yang wajib anda ketahui agar anda bisa menjadi seorang pemain pro di permainan poker online.
Pikirkan Tentang Jangkauan, Tidak Hanya Kartu Di Tangan
Ini merupakan salah satu cara yang termudah agar dapat melihat perbedaan seorang pemain poker yang biasa biasa aja dengan yang elit. Kebanyakan pemain poker elit bukan hanya melihat kartu yang ada di tangan saja, namun jangkauan kartu tersebut. Apakah saat kartu selanjutnya terbuka dapat menguntungkan anda atau tidak.
Selain itu juga perhatikan juga peluang kartu anda dan kartu yang selanjutnya dibuka. Jika menurut anda peluang tersebut tinggi untuk mendapatkan kartu bagus maka anda bisa melakukan raise pada permainan.
Tahu Kapan Harus Melakukan Fold/Menutup Kartu
Sekarang kita akan membahas sedikit tentang logika, Jika seseorang tiba tiba melakukan taruhan ataupun menaikkan taruhan, tentunya dia yakin bahwa ia memiliki kartu bagus. Ya, dalam permainan poker itu ada benar dan tidaknya. Secara umum jika para pemain poker yang biasa bermain mereka tidak akan sadar pola permainan mereka seperti itu itu saja.
Cobalah anda memahami teknih bermain mereka jika anda tahu seseorang tersebut mempunyai kartu bagus dan tiba tiba melakukan taruhan ataupun menambah taruhan, maka orang tersebut memiliki kartu bagus. Jika anda tidak memiliki kartu bagus anda bisa melakukan Fold/menutup kartu.
Teknik Bluffing
Teknik ini merupakan suatu teknik tipuan yang mampu membuat anda menang ataupun kalah. Contohnya jika anda tidak memiliki kartu yang bagus, dan anda pun yakin lawan anda tidak memiliki kartu bagus, maka anda bisa menaikkan taruhan atau all-in.
Jika anda melakukan ini otomatis lawan anda yang juga tidak memiliki kartu bagus akan berpikir bahwa anda memiliki kartu bagus dan melakukan all-in maka mereka pun pasti akan fold. Namun Sebaliknya, jika lawan anda ternyata memiliki kartu bagus, dan sengaja menunggu lawan untuk melakukan all-in maka anda akan kalah telak pastinya.
Itulah beberapa tips agar menjadi pemain pro dalam bermain poker online. Semoga dapat membantu anda menjadi seorang pro player dengan cepat.